-
Posted by : Robbi Syahputra
25 Sep 2013
Ilustrasi - Ian Calico |
Kini Tim Garuda Muda berada di posisi dua klasemen Grup B dengan tiga poin selepas mengalahkan Maroko 1-0 pada pertandingan sebelummnya. Sedangkan, Maroko berada di puncak klasemen berkat kemenangan 3-1 atas Palestina.
Walau sudah mengumpulkan tiga poin, namun posisi Indonesia masih rawan tergusur oleh Palestina. Sebab tim asal Timur Tengah ini dipastikan akan bermain habis-habiskan saat menghadapi tim tuan rumah guna memastikan diri untuk lolos ke semifinal.
Dan perjuangan Palestina untuk lolos ke putaran berikutnya juga tidak mudah karena tim asuhan pelatih Feras Abu Radwan itu harus menang minimal dengan 2-0 sebab Indonesia menang tipis 1-0 atas Maroko.
Bila pertandingan berakhir dengan imbang atau menang, dipastikan Indonesia dipastikan akan menjadi pemuncak klasemen Grup B dan disusul oleh Maroko dengan perolehan tiga angka.
5 Pertandingan terakhir Indonesia U23
19 Sep 2013: Indonesia U23 [1-0] Maroko U23
15 Agu 2013: Indonesia U23 [1-1] Brunei U23
13 Juli 2013: Singapura U23 [1-0] Indonesia U23
07 Jun 2013: Indonesia U23 [1-1] Singapura U23
21 Nov 2011: Indonesia U23 [1-1] Malaysia U23
3 Pertandingan terakhir Palestina U23
08 Nov 2010: Palestine U23 [0-0] Jordan U23
13 Nov 2010: Korea Republic U23 [3-0] Palestine U23
10 Nov 2010: Palestine U23 [0-3] Korea DPR U23
Prediksi Skor Indonesia U23 VS Palestina U23 Tgl 25 September 2013
Indonesia U23 [2-1] Palestina U23
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar